
JAKARTA- Terdapat sejumlah kereta api penumpang yang diproduksi PT Industri Kereta Api atau PT INKA (Persero). Bukan hanya melayani dalam negeri, kereta tersebut bahkan diekspor ke berbagai negara.
PT INKA (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) manufaktur kereta api terintegrasi pertama di Asia Tenggara. Fokusnya adalah menghasilkan produk dan jasa yang berkualitas tinggi bagi pelanggan.
PT INKA menyediakan berbagai macam produk untuk memenuhi kebutuhan pelanggan serta after sales untuk memastikan bahwa pelanggan menerima produki dengan kualitas terbaik. Produk INKA telah diekspor ke berbagai negara, seperti Bangladesh, Filipina, Malaysia, Thailand, Singapura, dan Australia.
Berikut produksi kereta api penumpang yang dibuat PT INKA (Persero).
- Kereta Ekonomi
Kecepatan maksimum : 120 km / jam
Lebar sepur : 1.067 mm
Beban gandar : 14 ton
Panjang kereta : 20.920 mm
Lebar kereta : 2.990 mm
Tinggi kereta : 3.610 mm
Tinggi coupler : 775 (+10/-0) mm
Bogie : TB-1014
Sistem pengereman : Air brake
Coupler Device : Automatic Coupler, AAR 10A
- Kereta Ekonomi Premium
Kecepatan maksimum : 120 km / jam
Lebar sepur : 1.067 mm
Beban gandar : 14 ton
Panjang kereta : 20.920 mm
Lebar kereta : 2.990 mm
Tinggi kereta : 3.610 mm
Tinggi coupler : 775 (+10/-0) mm
Bogie : TB-1014
Sistem pengereman : Air brake
Coupler Device : Automatic Coupler, AAR 10A
- Kereta KElas Eksekutif
Kecepatan maksimum : 120 km / jam
Lebar sepur : 1.067 mm
Beban gandar : 14 ton
Panjang kereta : 20.920 mm
Lebar kereta : 2.990 mm
Tinggi kereta : 3.610 mm
Tinggi coupler : 775 (+10/-0) mm
Bogie : TB-1014
Sistem pengereman : Air brake
Coupler Device : Automatic Coupler, AAR 10A
- Kereta Kelas Eksekutif Stainless Steel
Kecepatan maksimum operasional : 120 km / jam
Lebar sepur : 1.067 mm
Beban gandar maksimal : 15 ton
Panjang kereta : 20.920 mm
Lebar kereta (side wall) : 2.990 mm
Tinggi kereta dari atas rel : 3.815 mm
Tinggi lantai dari atas rel : 1.000 mm
Material carbody : Stainless Steel
Kapasitas penumpang per kereta : 50 penumpang
- Kereta Ekspor ke Bangladesh
Lebar sepur : 1.676 mm
Beban gandar : 12,8 ton
Kecepatan maksimum : 120 km/jam
Berat kereta : 37 – 44 ton
Material carbody : Stainless steel
Bogie : MD 53 M Lisensi Bombardier
Sistem pengereman : Automatic air brake, Standar UIC
Coupler : Draw hook, Screw coupling, Side buffer
Material cat : Polyurethene.






